Zairullah Berikan Penghargaan kepada Pemenang Lomba Posyandu Tingkat Kabupaten

- Jurnalis

Sabtu, 10 Juni 2023 - 13:51 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tanah Bumbu, FENOMENA.ID – Bupati Tanah Bumbu, Zairullah Azhar didampingi Kadis Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (PMD) menyerahkan penghargaan kepada pemenang lomba Posyandu dan Kader Posyandu di Halaman Kantor Bupati Tanah Bumbu, Senin (5/6/23).

Bupati menyampaikan, dengan terselenggaranya lomba posyandu dan kader posyandu ini semoga menjadi motivasi kepada semua desa agar dapat meningkatkan lagi pelayanan posyandu untuk masyarakat.

“Ditekankan lagi agar stunting di desa dapat menurun hal ini sesuai dengan program bapak Bupati dalam hal kesehatan,” ujar Bupati Zairullah.

Sebagai informasi, adapun pengumuman pemenang lomba posyandu tingkat kabupaten Tanah Bumbu Tahun 2023 yaitu

Juara pertama adalah Posyandu Mekarsari Desa Telagasari Kecamatan Satui, Juara dua adalah Posyandu Mawar Indah Desa Muara Pagatan Tangah Kecamatan Kusan Hilir dan Juara tiga adalah Posyandu Kamboja Desa Dwi Marga Utama Kecamatan Sungai Loban.

Baca Juga :  Dinas PUPR Pemkab Tanbu Segera Muluskan Jalan Penghulu SMPN 3 Batulicin

Selanjutnya pemenang lomba Kader Posyandu tingkat Kabupaten Tanah Bumbu Tahun 2023 yaitu, urutan pertama atas nama Yanti Taropadang Kader Posyandu Mekarsari diikuti Ahmad Rizal Kader Posyandu Mawar Indah Desa Muara dan terakhir Widayanti kader posyandu Semangat Desa Anjirbaru.

Para pemenang lomba akan dilombakan kembali dengan kabupaten lain pada Lomba Posyandu dan Kader Posyandu di tingkat Provinsi Kalimantan Selatan pada bulan juli mendatang.

Berita Terkait

Ciptakan Lingkungan Bersih, Pemkab Tanah Bumbu Resmikan Kawasan Losida
Mantap! Tanah Bumbu Sabet Juara 2 Pada Lomba Cipta Menu B2SA Kalsel
Bupati Tanah Bumbu Hadiri Pelantikan Sekda Kalsel
Bupati Tanah Bumbu Teken MoU Beasiswa Bersama Ponpes Salafiyah Al Istiqamah
Bupati Tanah Bumbu Hadiri Puncak Milad Ponpes Salafiyah Al Istiqamah
Dukung Perkembangan UMKM, Pemkab Tanah Bumbu Gelar Pelatihan
Jelang Hari Sekolah, Bupati Tanah Bumbu Ajak Ayah Antarkan Anak
Pemkab Tanah Bumbu Apresiasi Acara Fun Bike Dalam Rangka HUT Laskar Merah Putih

Berita Terkait

Rabu, 16 Juli 2025 - 16:36 WITA

Ciptakan Lingkungan Bersih, Pemkab Tanah Bumbu Resmikan Kawasan Losida

Selasa, 15 Juli 2025 - 16:26 WITA

Mantap! Tanah Bumbu Sabet Juara 2 Pada Lomba Cipta Menu B2SA Kalsel

Selasa, 15 Juli 2025 - 13:26 WITA

Bupati Tanah Bumbu Hadiri Pelantikan Sekda Kalsel

Senin, 14 Juli 2025 - 19:18 WITA

Bupati Tanah Bumbu Teken MoU Beasiswa Bersama Ponpes Salafiyah Al Istiqamah

Senin, 14 Juli 2025 - 16:21 WITA

Bupati Tanah Bumbu Hadiri Puncak Milad Ponpes Salafiyah Al Istiqamah

Berita Terbaru