Pelatihan Budidaya Jamur Tiram dan Pupuk Organik Membuahkan Hasil

- Jurnalis

Minggu, 24 Desember 2023 - 08:54 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tanah Bumbu, FENOMENA.ID – Kegiatan pelatihan budidaya jamur tiram dan pelatihan pupuk organik berbasis kotoran hewan yang dilaksanakan Rumah Inspirasi Kreatif Kalimantan Selatan telah membuahkan hasil. Kini budidaya jamur tiram di Desa Selaselilau mulai membuahkan hasil.

Hal itu disampaikan ketua rumah inspirasi kreatif Anwar Ali Wahab yang juga merupakan calon legislatif DPRD Kalsel dari partai NasDem dapil 6 Tanah Bumbu dan Kotabaru.

Ditambahkan Anwar , tidak hanya itu saja pelatihan pupuk organik berbasis kotoran hewan telah membuahkan hasil juga.

Baca Juga :  Hibur Santri /Santriwati, Zairullah Undang Grup Gambus Balasyik ke Istana Anak Yatim

“Bahkan warga yang ikut pelatihan pupuk organik berbasis kotoran hewan (kohe) sudah ada yang mampu memproduksi pupuk hingga 15 Ton” ungkap Anwar, yang sangat getol menggali dan memberdayakan potensi ekonomi masyarakat desa jauh sebelum ia memutuskan menjadi caleg.

Ditambahkannya, dalam waktu dekat RIK akan melaksanakan pelatihan jamur tiram di Kec. Batulicin dan pelatihan pupuk organik di Kec. Kusan Hilir.

Baca Juga :  Perkuat Silaturahmi, Paguyuban RDM dan Warga Famgat ke Bogor

“Untuk pelatihan jamur tiram Insya Allah akan kita adakan di minggu pertama bulan januari tahun 2024 yang akan bekerjasama dengan beberapa perusahaan tambang yang ada di daerah ini. Bagi masyarakat yang berminat mengikuti pelatihan tersebut bisa menyampaikan keinginannya melalui pemerintah desa masing-masing, karena kouta peserta hanya 100 orang jumlahnya” pungkasnya.

Berita Terkait

Bupati Tanah Bumbu Andi Rudi Latif Dukung Sinergi Nasional Program Prioritas Presiden dalam Rakornas di Jakarta
Bupati Andi Rudi Latif Launching SPPG di SMPN 1 Simpang Empat
Bupati Tanah Bumbu Andi Rudi Latif Lantik Pejabat Administrasi dan Pengawas, Tegaskan Komitmen Profesionalisme dan Anti Jual Beli Jabatan
Nama Besar Ricardo Gelael, Terseret Dugaan Penggelapan, Laporan Masuk Bareskrim
Bupati Andi Rudi Latif: Isra Mi’raj Perkuat Nilai Keagamaan dan Akhlak
Lima Sekolah di Tanah Bumbu Raih Penghargaan Adiwiyata 2025
Pemkot Jakarta Utara Perkenalkan Jajaran Kasudin Baru, Perkuat Sinergi bersama Media
Tanah Bumbu Terpilih! Satu dari 166 Sekolah Rakyat di Seluruh Indonesia

Berita Terkait

Sabtu, 17 Januari 2026 - 16:06 WITA

Bupati Tanah Bumbu Andi Rudi Latif Dukung Sinergi Nasional Program Prioritas Presiden dalam Rakornas di Jakarta

Sabtu, 17 Januari 2026 - 14:09 WITA

Bupati Andi Rudi Latif Launching SPPG di SMPN 1 Simpang Empat

Jumat, 16 Januari 2026 - 15:56 WITA

Bupati Tanah Bumbu Andi Rudi Latif Lantik Pejabat Administrasi dan Pengawas, Tegaskan Komitmen Profesionalisme dan Anti Jual Beli Jabatan

Jumat, 16 Januari 2026 - 14:56 WITA

Nama Besar Ricardo Gelael, Terseret Dugaan Penggelapan, Laporan Masuk Bareskrim

Jumat, 16 Januari 2026 - 14:03 WITA

Bupati Andi Rudi Latif: Isra Mi’raj Perkuat Nilai Keagamaan dan Akhlak

Berita Terbaru

Advertorial Pemkab Tanah Bumbu

Bupati Andi Rudi Latif Launching SPPG di SMPN 1 Simpang Empat

Sabtu, 17 Jan 2026 - 14:09 WITA

Advertorial Pemkab Tanah Bumbu

Bupati Andi Rudi Latif: Isra Mi’raj Perkuat Nilai Keagamaan dan Akhlak

Jumat, 16 Jan 2026 - 14:03 WITA