Urus Jalan dan Jembatan, Bina Marga Tanbu “Kantongi” Rp 218 Miliyar

- Jurnalis

Minggu, 5 Maret 2023 - 11:43 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tanah Bumbu, FENOMENA.ID – Bidang Bina Marga Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Pemkab Tanah Bumbu, Tahun 2023 ini dijatahi Rp 218 Miliyar untuk mengurus jalan dan jembatan.

Kepala Bidang Bina Marga Dinas PUPR setempat, Ramdhan Nasution mengatakan dana tersebut kombinasi dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Pemkab Tanah Bumbu dan Dana Alokasi Khusus (DAK) Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) RI.

Baca Juga :  Apresiasi Kinerja SKPD, Bupati Tanbu: Kita Dibayar Untuk Melayani Masyarakat

“Anggaran jalan dan jembatan tahun ini naik dari tahun 2022 yang hanya Rp 179 Miliyar,” kata dia di ruang kerjanya kantor Dinas PUPR Pemkab Tanbu, Jumat (3/3/2023).

Dibeberkan dia, dana tersebut peruntukannya untuk pembangunan dan rekonstruksi jalan kabupaten dan juga jembatan di Kabupaten Tanah Bumbu.

“Untuk jalan ada 5 KM untuk pembangunan dan 40 KM untuk rekonstruksi jalan,” beber dia.

Sementara itu, rekonstruksi jalan yang sudah mulai pelaksanaan yaitu Jalan Sepungur-Gunung Tinggi dikerjakan oleh pelaksana PT Citra Berkah Nusantara dengan nilai kontrak Rp 9.740.950.000,-.

Baca Juga :  Telan Biaya Belasan Miliyar, Jembatan di Mantewe dan Kusan Tengah Segera Rampung!

“Perkerasan dan pengasapalan jalur 3 sepanjang 2,7 KM dengan lebar 8 meter dan perbaikan tambal sulam jalur 1 dan 2 sepanjang 7 KM,” terang dia.

Untuk jembatan, sambung dia yang saat ini sudah mulai berjalan pengerjaannya jembatan kusambi di Kecamatan Batulicin.

“Jembatan dengan panjang 60 meter dan pelaksanaannya multiyears hingga tahun 2024,” tutup dia.

Berita Terkait

Bupati Tanah Bumbu Andi Rudi Latif Dukung Sinergi Nasional Program Prioritas Presiden dalam Rakornas di Jakarta
Bupati Andi Rudi Latif Launching SPPG di SMPN 1 Simpang Empat
Bupati Tanah Bumbu Andi Rudi Latif Lantik Pejabat Administrasi dan Pengawas, Tegaskan Komitmen Profesionalisme dan Anti Jual Beli Jabatan
Bupati Andi Rudi Latif: Isra Mi’raj Perkuat Nilai Keagamaan dan Akhlak
Lima Sekolah di Tanah Bumbu Raih Penghargaan Adiwiyata 2025
Tanah Bumbu Terpilih! Satu dari 166 Sekolah Rakyat di Seluruh Indonesia
Tanah Bumbu Gelar Tasyakuran Peringatan Hari Amal Bakti ke-80 Kemenag
Salurkan Bansos Disabilitas dan Lansia, Bupati Andi Rudi Latif Tekankan Layanan Kesehatan dan Pemberdayaan

Berita Terkait

Sabtu, 17 Januari 2026 - 16:06 WITA

Bupati Tanah Bumbu Andi Rudi Latif Dukung Sinergi Nasional Program Prioritas Presiden dalam Rakornas di Jakarta

Sabtu, 17 Januari 2026 - 14:09 WITA

Bupati Andi Rudi Latif Launching SPPG di SMPN 1 Simpang Empat

Jumat, 16 Januari 2026 - 15:56 WITA

Bupati Tanah Bumbu Andi Rudi Latif Lantik Pejabat Administrasi dan Pengawas, Tegaskan Komitmen Profesionalisme dan Anti Jual Beli Jabatan

Jumat, 16 Januari 2026 - 14:03 WITA

Bupati Andi Rudi Latif: Isra Mi’raj Perkuat Nilai Keagamaan dan Akhlak

Rabu, 14 Januari 2026 - 18:55 WITA

Tanah Bumbu Terpilih! Satu dari 166 Sekolah Rakyat di Seluruh Indonesia

Berita Terbaru

Advertorial Pemkab Tanah Bumbu

Bupati Andi Rudi Latif Launching SPPG di SMPN 1 Simpang Empat

Sabtu, 17 Jan 2026 - 14:09 WITA

Advertorial Pemkab Tanah Bumbu

Bupati Andi Rudi Latif: Isra Mi’raj Perkuat Nilai Keagamaan dan Akhlak

Jumat, 16 Jan 2026 - 14:03 WITA