Serius Tangani Stunting, TP2S Pemkab Tanbu Kunker ke Kota Batu

- Jurnalis

Jumat, 14 Oktober 2022 - 12:21 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kota Batu, FENOMENA.ID – Serius dalam penanganan kasus stunting, Tim Percepatan Penurunan Stunting (TP2S) Pemkab Tanah Bumbu menggelar kunjungan kerja (Kunker) ke Pemerintah Kota Batu Provinsi Jawa Timur, Rabu (12/10/2022).

Ketua TP2S Pemkab Tanah Bumbu, Hj Wahyu Windarti Zairullah mengatakan kunjungan kerja ke Pemerintah Kota Batu untuk belajar dan bertukar pikiran dalam penanganan kasus stunting.

“Dalam paparan Kadis Kesehatan setempat selaku TP2S Kota Batu, bahwa langkah awal yang ditempuh dalam rangka penanganan stunting adalah membuata roadmap,” serap dia.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kemudian, sambung dia, melakukan kajian terhadap pokok permasalahan kondisi riil di lapangan.

Baca Juga :  Wabup Sambut Kedatangan Menteri Agama RI ke Tanahbumbu

“Mulai dari menentukan lokus, pola asuh anak, pernikahan dini, masa kehamilan ibu serta membuat modul sebagai bahan bacaan masyarakat,” sambung dia.

Kemudian, lanjut dia, bekerjasama dengan dokter spesialis anak untuk melakukan swcreaning.

“Dan juga, bekerjasama dengan KUA setempat dalam pembekalan kesehatan reproduksi kepada calon pengantin,” lanjut dia.

Diharapkan dia, ilmu yang didapat setelah kunjungan kerja ke Pemerintah Kota Batu ini bisa diimplementasikan dan diaplikasikan di Kabupaten Tanah Bumbu.

“Tentu juga kita harapkan ini bisa maksimal menekan kasus stunting di Kabupaten Tanah Bumbu,” harap dia.

Sebelumnya, kedatangan rombongan TP2S Pemkab Tanah Bumbu disambut oleh Kepala Dinas Kesehatan Kota Batu, drg Kartika Tri Sulandari, Kepala Dinas BP3AP2KB Kota Batu, Aditya Prasaja beserta stakeholder terkait lainnya di Balai Kota Batu Pemerintah Kota Batu.

Baca Juga :  Panen Penangkaran Padi IR Nutri Zinc di Tanbu Dijadikan Percontohan

Sementara, rombongan TP2S Pemkab Tamah Bumbu dalam kunjungan kerja didampingi Asisten 1 Bidang Pemerintahan dan Kesra, Hj Mariani, Kepala Dinas PMD, Samsir, Kepala BPKAD, H Syamsuddin, Kepala Dinas P3AP2KB, Narni, Kepala Dinas Pendidikan, Eka Sapruddin, Kepala Dinas Perkimtan, Hernadi Wibisono, Perwakilan Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan, Lamijan, Perwakilan Dinas PUPR serta Seluruh Pengurus TP PKK Pemkab Tanah Bumbu.

Berita Terkait

Hari Bhayangkara ke-79, Bupati Apresiasi Kinerja Polres Tanah Bumbu
Bupati Andi Rudi Latif Kukuhkan Bunda PAUD dan Lantik Pokja Bunda PAUD Tanah Bumbu Periode 2025-2030
Bupati Andi Rudi Latif Kukuhkan Ketua Dekranasda Tanah Bumbu Masa Bakti 2025-2030
HUT ke-151, Wabup Tanbu: Pembangunan Desa Harus Sejalan dengan Visi Daerah
Wujudkan Generasi Sehat, Pemkab Tanbu Gelar Bimtek Kader Pangan
Tanah Bumbu Naik Peringkat, Raih Juara 3 MTQN Ke-XXXVI Kalsel
Pemkab Tanbu Gelar Bimtek Pengawasan Internal Bagi Pengawas Koperasi
Sinergi IWAPI dan Pemkab Tanbu Majukan UMKM Perempuan

Berita Terkait

Rabu, 2 Juli 2025 - 11:36 WITA

Hari Bhayangkara ke-79, Bupati Apresiasi Kinerja Polres Tanah Bumbu

Minggu, 29 Juni 2025 - 09:56 WITA

Bupati Andi Rudi Latif Kukuhkan Bunda PAUD dan Lantik Pokja Bunda PAUD Tanah Bumbu Periode 2025-2030

Minggu, 29 Juni 2025 - 06:59 WITA

Bupati Andi Rudi Latif Kukuhkan Ketua Dekranasda Tanah Bumbu Masa Bakti 2025-2030

Jumat, 27 Juni 2025 - 16:26 WITA

HUT ke-151, Wabup Tanbu: Pembangunan Desa Harus Sejalan dengan Visi Daerah

Jumat, 27 Juni 2025 - 15:34 WITA

Wujudkan Generasi Sehat, Pemkab Tanbu Gelar Bimtek Kader Pangan

Berita Terbaru

berita terkini

Polres Metro Jakarta Utara Beri Kejutan di HUT ke-64 Kolinlamil

Selasa, 1 Jul 2025 - 22:26 WITA