Ratusan Relawan damkar Hadiri acara badapatan relawan Se-kalimantan selatan

- Jurnalis

Minggu, 8 Desember 2024 - 18:45 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Banjarmasin FENOMENA.ID- Bertempat di mahligai Pancasila Banjarmasin Ratusan Relawan pemadam kebakaran (damkar) ikuti acara badapatan pemadam relawan kebakaran Se-kalimantan Selatan Tahun 2024 Minggu (8/12/24).

Acara di kemas dalam seminar keselamatan juga bagaimana cara memadamkan api dengan benar serta belajar penenganan kebencanaan lainnya itu di buka oleh PLT Gubernur Kalimantan Selatan melalui staf khusus Adi Santoso

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

” Kegiatan Ini sangat positif, saya sangat bangga dengan Relawan yang ada di Kalimantan Selatan ini.

Saya ucapkan terima kasih kepada relawan yang bekerja keras di Kalimantan Selatan ini, Saya juga berpesan agar hati hati dalam bertugas terutama dalam memamdakan api,” kata Adi Santoso mewakili PLT Gubernur Kalimantan Selatan H.Muhidin

Baca Juga :  Rekapitulasi Suara Pilkada Kecamatan Karang Intan Sudah Rampung

Sementara itu Kepala Dinas Damkar Provinsi Kalimantan Selatan Zacky Aswan mengatakan Acara ini di ikut oleh Seluruh perwakilan damkar swasta di daerah daerah di Kalimantan selaatan

” Sekitar 500 orang perwakilan sekalimantan selatan, yang yang paling banyak dari kota Banjarmasin lebih dari 100 orang,” kata Zacky Aswan

Baca Juga :  Peringati HUT ke-60, Golkar Banjar gelar Senam Bersama Warga

Sementara pemateri dari Damkar pusat jakarta Muhammad Toras dalam seminar nya menerangkan penting kesiapa sebagai relawan damkar.

” Usia anggota Relawan damkar harus berusia 17 tahun, sehat jasmani dan rohani, mau bekerja keras ikhlas sebagai pekerja sosial,” kata Toras.

Acara badapatan relawan Damkar Se-kalimantan selatan ini juga di isi dengan pembukaan pendidikan dan pelatihan Basic Rescue atau pelatihan anggota Pemadam kebakaran tahap dua, yang di ikuti oleh perwakilan anggota Pemadam kebakaran di Kalimantan Selatan.

Penulis : Baikani

Editor : Gusdur

Berita Terkait

Surflus Beras, Pemkab Banjar Jamin Ketersediaan Pangan hingga Tahun 2026
Cukupi Kebutuhan Haul Sekumpul, Dinas KUMPP Banjar sumbang Gas Pink ke Dapur Umum
Bersinergi Membangun Desa, Pemprov Kalsel Apresiasi Rakorda Papdesi
Gelar Rakoor Pengawasan 2025, Inspektorat Banjar; Menjaga Tata Kelola Pemerintah
Jembatan Sungai Atanik di Kalsel Dipastikan Selesai Akhir Tahun 2024
Hakordia 2024, Kejari Banjar gelar Sosialisasi Melawan Korupsi
Peringati HKN ke 60, RSUD Raza Martapura gelar Berbagai Lomba
Merakyat! Legislator DPR RI Pilih Tempat Sederhana untuk Sosialisasi Empat Pilar di Banjar

Berita Terkait

Jumat, 24 Januari 2025 - 10:54 WITA

Surflus Beras, Pemkab Banjar Jamin Ketersediaan Pangan hingga Tahun 2026

Kamis, 2 Januari 2025 - 15:54 WITA

Cukupi Kebutuhan Haul Sekumpul, Dinas KUMPP Banjar sumbang Gas Pink ke Dapur Umum

Kamis, 26 Desember 2024 - 13:02 WITA

Bersinergi Membangun Desa, Pemprov Kalsel Apresiasi Rakorda Papdesi

Rabu, 25 Desember 2024 - 05:41 WITA

Gelar Rakoor Pengawasan 2025, Inspektorat Banjar; Menjaga Tata Kelola Pemerintah

Rabu, 11 Desember 2024 - 21:09 WITA

Jembatan Sungai Atanik di Kalsel Dipastikan Selesai Akhir Tahun 2024

Berita Terbaru

Advertorial

Wabup Tanahbumbu buka Turnamen Biliar Batulicin Open 2025

Selasa, 15 Apr 2025 - 12:40 WITA

Advertorial

Pemkab Tanahbumbu Gratiskan Retribusi PBG bagi MBR

Minggu, 13 Apr 2025 - 17:56 WITA

Suara Rakyat

Suara Rakyat Pinggiran Satui di Usia 22 Tahun Tanahbumbu

Selasa, 8 Apr 2025 - 12:06 WITA