Perkuat Sinergitas, Kakanwil Kemenkumham Kalsel Sambangi Kantor Bupati Tanbu

- Jurnalis

Senin, 6 Februari 2023 - 22:21 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tanahbumbu, FENOMENA.ID – Bupati Tanahbumbu, HM Zairullah Azhar menerima kunjungan Kepala Kantor Wilayah (Kanwil) Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham) Kalimantan Selatan (Kalsel), Faisol Ali di Kantor Bupati Tanahbumbu di Batulicin, Senin (6/2/2023).

Kedatangan Kakanwil Kemenkumham Kalsel bersama rombongan tersebut dalam rangka menjalin silaturahmi serta membangun hubungan kerjasama dan sinergitas dengan Bupati beserta jajarannya. Kunjungan Kakanwil bersama jajarannya ini merupakan yang pertama kalinya ke Kantor Bupati Tanahbumbu.

Baca Juga :  Warga Miskin Terbanyak ke 2 se-Kalsel, Bupati Tanahbumbu “Sanggah” Data BPS

 

 

Dalam pertemuan tersebut Bupati HM Zairullah Azhar menyampaikan ucapan terimakasih atas kunjungannya ke Tanahbumbu dalam rangka menjalin silaturahmi.

“Semoga silaturahmi ini mendatangkan keberkahan bagi Kabupaten Tanahbumbu,” ucap Bupati.

Baca Juga :  Lapas Batulicin Bersama Satops Patnal Ditjenpas Kalsel Gelar Razia Kamar Warga Binaan

Turut mendampingi Bupati Zairullah yaitu Sekretaris Daerah (Sekda), Ambo Sakka, dan Kepala Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah (BPKAD), Syamsuddin.

Sementara Kakanwil Kemenkumham Kalsel turut didampingi Kepala Divisi Pemasyarakatan (Kadiv Pas), Kepala Divisi Keimigrasian (Kadivim), Kalapas Kelas III Batulicin, Kabapas Batulicin, Kakanim Batulicin, dan Kabid Inteldak Im.

Berita Terkait

Bupati Tanah Bumbu Andi Rudi Latif Dukung Sinergi Nasional Program Prioritas Presiden dalam Rakornas di Jakarta
Bupati Andi Rudi Latif Launching SPPG di SMPN 1 Simpang Empat
Bupati Tanah Bumbu Andi Rudi Latif Lantik Pejabat Administrasi dan Pengawas, Tegaskan Komitmen Profesionalisme dan Anti Jual Beli Jabatan
Bupati Andi Rudi Latif: Isra Mi’raj Perkuat Nilai Keagamaan dan Akhlak
Lima Sekolah di Tanah Bumbu Raih Penghargaan Adiwiyata 2025
Tanah Bumbu Terpilih! Satu dari 166 Sekolah Rakyat di Seluruh Indonesia
Tanah Bumbu Gelar Tasyakuran Peringatan Hari Amal Bakti ke-80 Kemenag
Salurkan Bansos Disabilitas dan Lansia, Bupati Andi Rudi Latif Tekankan Layanan Kesehatan dan Pemberdayaan

Berita Terkait

Sabtu, 17 Januari 2026 - 16:06 WITA

Bupati Tanah Bumbu Andi Rudi Latif Dukung Sinergi Nasional Program Prioritas Presiden dalam Rakornas di Jakarta

Sabtu, 17 Januari 2026 - 14:09 WITA

Bupati Andi Rudi Latif Launching SPPG di SMPN 1 Simpang Empat

Jumat, 16 Januari 2026 - 15:56 WITA

Bupati Tanah Bumbu Andi Rudi Latif Lantik Pejabat Administrasi dan Pengawas, Tegaskan Komitmen Profesionalisme dan Anti Jual Beli Jabatan

Jumat, 16 Januari 2026 - 14:03 WITA

Bupati Andi Rudi Latif: Isra Mi’raj Perkuat Nilai Keagamaan dan Akhlak

Rabu, 14 Januari 2026 - 18:55 WITA

Tanah Bumbu Terpilih! Satu dari 166 Sekolah Rakyat di Seluruh Indonesia

Berita Terbaru

Advertorial Pemkab Tanah Bumbu

Bupati Andi Rudi Latif Launching SPPG di SMPN 1 Simpang Empat

Sabtu, 17 Jan 2026 - 14:09 WITA

Advertorial Pemkab Tanah Bumbu

Bupati Andi Rudi Latif: Isra Mi’raj Perkuat Nilai Keagamaan dan Akhlak

Jumat, 16 Jan 2026 - 14:03 WITA