Peran Pemuda Menuju Pesta Demokrasi, Bupati Tanbu; Penentu Kemajuan

- Jurnalis

Selasa, 14 Februari 2023 - 20:52 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tanahbumbu, FENOMENA.ID – Bupati Tanahbumbu, HM Zairullah Azhar membuka pendidikan politik bagi pemilih pemula yang dipersiapkan untuk Pemilu dan Pilkada serentak pada tahun 2024 mendatang di Mahligai Bersujud Kecamatan Simpangempat, Selasa (14/2/2023).

Kegiatan ini mengusung tema ‘Peran pemuda dalam Pemilu /Pilkada serentak tahun 2024 Tanahbumbu Bersujud Menuju Serambi Madinah’.

Bupati menyampaikan, anak muda atau pemilih pemula saat ini layak diberikan pemahaman dan mempelajari tentang politik. Sehingga kedepannya para pemula dapat berperan lebih baik.

Baca Juga :  Bupati Tanah Bumbu Naikan Insentif Kader Posyandu

“Kita berharap pelaksanaan politik di Tanah Bumbu akan sukses, aman dan lancar. Diharapkan pula anak pemula menjadi penentu kemajuan kedepan dan mampu membawa keberkahan,” harap dia.

Dalam kesempatan ini, Bupati memberikan pencerahan kepada para pelajar terkait pendidikan politik menjelang pemilu dan Pilkada tahun 2024.

Bupati menjelaskan esensi politik adalah sebuah tujuan yang memberi manfaat bagi masyarakat.

Baca Juga :  Masuki Akhir Tahun Ajaran, Disdik Tegaskan Tak Boleh Gelar Acara Perpisaha Diluar Sekolah

“Definisi politik itu dari bahasa yunani yaitu ‘Polis’ yang berarti kota atau negara kota. Kemudian arti itu berkembang menjadi ‘Polites’, yang berarti warga negara, ‘Politeia’ dimana Yunani adalah salah satu kota yang pertama kali mengawali praktek politik itu,” terang Bupati.

Secara tidak langsung, kata Bupati, bahwa subtansi politik itu adalah suatu cara mengatur kehidupan orang banyak. “Untuk tujuan kebaikan,” tutup Bupati.

Berita Terkait

Basarnas Gelar Pelatihan Potensi SAR, Sekda Tanbu Hadiri
Pemkab Tanbu Gelar Sosialisasi Penyusunan Laporan Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah
Bangun Generasi Muda Berkualitas, Pemkab Tanbu Kukuhkan Duta Genre
Bupati Zairullah Apresiasi Pelaksanaan PEKPP dan FKP Tahun 2024
Bupati Tanbu Hadiri dan Buka Bimtek Penyusunan RENSTRA
Bupati Tanbu Buka Gashuku dan Ujian Kenaikan Tingkat DAN Institut Karate-do Indonesia (INKAI) Zone II Kalsel
Pemkab Tanbu Peringati Hari Sumpah Pemuda
Pemkab Tanbu Gelar FGD Bahas Penyusunan RDTR 2024

Berita Terkait

Selasa, 29 Oktober 2024 - 14:19 WIB

Basarnas Gelar Pelatihan Potensi SAR, Sekda Tanbu Hadiri

Selasa, 29 Oktober 2024 - 14:17 WIB

Pemkab Tanbu Gelar Sosialisasi Penyusunan Laporan Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah

Selasa, 29 Oktober 2024 - 14:15 WIB

Bangun Generasi Muda Berkualitas, Pemkab Tanbu Kukuhkan Duta Genre

Selasa, 29 Oktober 2024 - 14:13 WIB

Bupati Zairullah Apresiasi Pelaksanaan PEKPP dan FKP Tahun 2024

Selasa, 29 Oktober 2024 - 14:09 WIB

Bupati Tanbu Hadiri dan Buka Bimtek Penyusunan RENSTRA

Senin, 28 Oktober 2024 - 14:07 WIB

Bupati Tanbu Buka Gashuku dan Ujian Kenaikan Tingkat DAN Institut Karate-do Indonesia (INKAI) Zone II Kalsel

Senin, 28 Oktober 2024 - 14:06 WIB

Pemkab Tanbu Peringati Hari Sumpah Pemuda

Senin, 28 Oktober 2024 - 14:04 WIB

Pemkab Tanbu Gelar FGD Bahas Penyusunan RDTR 2024

Berita Terbaru

Pemkab Banjar

Banjar Bersinar, Pemkab Gelontorkan Dana Miliaran Tambah PJU

Selasa, 12 Nov 2024 - 12:03 WIB