Dorong Fungsi KAPET, Pemkab Tanbu Rencanakan Pembangunan Hutan Rakyat

- Jurnalis

Kamis, 1 Februari 2024 - 19:43 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tanah Bumbu, FENOMENA.ID – Bupati Tanah Bumbu melalui Asisten II perekonomian dan pembangunan, Eryanto Rais menghadiri Rapat Rencana Pembangunan Hutan Rakyat Pada Areal Tanah Pemerintah Provinsi Kalimantan Selatan bertempat di Kantor Kecamatan Simpang Empat, Kamis (1/2/2024).

Turut hadir Direktur Jenderal Planologi Kehutanan dan Tata Lingkungan Dr. Hanif Faisol Nurofiq dan Sekretaris Daerah Provinsi Kalimantan Selatan Ir. Roy Rizali Anwar serta Kepala SKPD beserta jajaranlLingkup Pemerintah Provinsi Kalimantan Selatan dan Pemerintah Kabupaten Tanah Bumbu.

Baca Juga :  Penerimaan ASN PPPK, Pemkab Tanbu Dijatahi 1764 Formasi

Pembangunan hutan rakyat merupakan persiapan penanaman pohon guna meningkatkan tutupan lahan dan memaksimalkan fungsi Kawasan Pengembangan Ekonomi Terpadu (KAPET) Batulicin.

Baca Juga :  Peringati Hari Jadi ke-20, Pemkab Tanbu Gelar Acara Keagamaan

Rencana pembangunan hutan rakyat menggunakan 4 pola yaitu, pola hutan murni (petak 1 blok 1), pola hutan campuran (petak 2 blok 1), pola agroforestry (blok 2) dan Zona buffer dengan Luas total 560 Ha. Potensi untuk penanaman kurang lebih 150 Ha dan tahap pertama akan dibangun seluas 80,05 Ha.

Berita Terkait

Basarnas Gelar Pelatihan Potensi SAR, Sekda Tanbu Hadiri
Pemkab Tanbu Gelar Sosialisasi Penyusunan Laporan Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah
Bangun Generasi Muda Berkualitas, Pemkab Tanbu Kukuhkan Duta Genre
Bupati Zairullah Apresiasi Pelaksanaan PEKPP dan FKP Tahun 2024
Bupati Tanbu Hadiri dan Buka Bimtek Penyusunan RENSTRA
Bupati Tanbu Buka Gashuku dan Ujian Kenaikan Tingkat DAN Institut Karate-do Indonesia (INKAI) Zone II Kalsel
Pemkab Tanbu Peringati Hari Sumpah Pemuda
Pemkab Tanbu Gelar FGD Bahas Penyusunan RDTR 2024

Berita Terkait

Selasa, 29 Oktober 2024 - 14:19 WIB

Basarnas Gelar Pelatihan Potensi SAR, Sekda Tanbu Hadiri

Selasa, 29 Oktober 2024 - 14:17 WIB

Pemkab Tanbu Gelar Sosialisasi Penyusunan Laporan Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah

Selasa, 29 Oktober 2024 - 14:15 WIB

Bangun Generasi Muda Berkualitas, Pemkab Tanbu Kukuhkan Duta Genre

Selasa, 29 Oktober 2024 - 14:13 WIB

Bupati Zairullah Apresiasi Pelaksanaan PEKPP dan FKP Tahun 2024

Selasa, 29 Oktober 2024 - 14:09 WIB

Bupati Tanbu Hadiri dan Buka Bimtek Penyusunan RENSTRA

Senin, 28 Oktober 2024 - 14:07 WIB

Bupati Tanbu Buka Gashuku dan Ujian Kenaikan Tingkat DAN Institut Karate-do Indonesia (INKAI) Zone II Kalsel

Senin, 28 Oktober 2024 - 14:06 WIB

Pemkab Tanbu Peringati Hari Sumpah Pemuda

Senin, 28 Oktober 2024 - 14:04 WIB

Pemkab Tanbu Gelar FGD Bahas Penyusunan RDTR 2024

Berita Terbaru

Pemkab Banjar

Banjar Bersinar, Pemkab Gelontorkan Dana Miliaran Tambah PJU

Selasa, 12 Nov 2024 - 12:03 WIB