Dinsos Tanbu Serahkan Bantuan kepada Korban Kebakaran di Desa Sungai Danau

- Jurnalis

Jumat, 26 Januari 2024 - 22:20 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tanah Bumbu, FENOMENA.ID – Pemerintah Kabupaten Tanah Bumbu (Pemkab Tanbu) melalui Dinas Sosial memberikan bantuan kepada warga korban kebakaran di Desa Sungai Danau, Kecamatan Satui.

Bantuan diserahkan Kepala Dinas Sosial Basuni melalui Pejabat Fungsional bersama Anggota Tagana, Jumat (26/01/2024).

Baca Juga :  Sulap Minyak Jelantah Jadi Lilin Aromaterapi, Wali Kota: Pelajar SMAN 13 Jakarta Icon Perubahan

Paket bantuan tersebut di terima langsung H Abdurrahman, warga yang rumahnya hangus terbakar.

Kepala Dinsos Tanbu Basuni melalui Kabid Linjamsos, Supian mengatakan paket bantuan yang di berikan berisi beras 10 kg.

Mie instan 1 dus, minyak goreng 2 liter, gula pasir 2 kg, ikan kaleng 10 kaleng.

Baca Juga :  Lakukan Pemantauan ke Gudang Distributor Besar di Batulicin, Hamaluddin: Ketersediaan Bapok/Bapokting Aman!

Makanan cepat saji 2 pcs, makanan anak 2 pcs, selimut 2 lembar, dan air mineral 1 dus.

“mudah-mudahan paket bantuan ini dapat meringankan beban yang di alami warga korban musibah kebakaran di Desa Sungai Danau,” kata Supian.

Berita Terkait

Kapolda Kalsel Launching Gugus Tugas Dukung Ketahanan Pangan di Kabupaten Banjar
KPU Banjar Mulai Distribusikan Logistik Pilkada serentak Tahun 2024
Hampir Rampung, Pekerjaan Etalase Martapura Dipastikan Selesai Tepat Waktu
Diduga Tak Miliki Ijin, LS2LP Desak Citata Tindak Bangunan di Rawamangun
Jelang Hari H, KPU Banjar gelar Simulasi Pemungutan Suara Pilkada serentak Tahun 2024
Peringati HUT ke-60, Golkar Banjar gelar Senam Bersama Warga
Pemkab Banjar Luncurkan Aplikasi Si Damkar, Pj Bupati: Demi Keamanan
“Carut Marut” Pasar di Debat Pilkada Banjar, PBB: Benar!

Berita Terkait

Kamis, 21 November 2024 - 09:07 WIB

Kapolda Kalsel Launching Gugus Tugas Dukung Ketahanan Pangan di Kabupaten Banjar

Rabu, 20 November 2024 - 16:37 WIB

KPU Banjar Mulai Distribusikan Logistik Pilkada serentak Tahun 2024

Selasa, 19 November 2024 - 16:57 WIB

Hampir Rampung, Pekerjaan Etalase Martapura Dipastikan Selesai Tepat Waktu

Senin, 18 November 2024 - 15:08 WIB

Diduga Tak Miliki Ijin, LS2LP Desak Citata Tindak Bangunan di Rawamangun

Senin, 18 November 2024 - 12:51 WIB

Jelang Hari H, KPU Banjar gelar Simulasi Pemungutan Suara Pilkada serentak Tahun 2024

Jumat, 15 November 2024 - 20:46 WIB

Pemkab Banjar Luncurkan Aplikasi Si Damkar, Pj Bupati: Demi Keamanan

Jumat, 15 November 2024 - 12:46 WIB

“Carut Marut” Pasar di Debat Pilkada Banjar, PBB: Benar!

Rabu, 13 November 2024 - 09:36 WIB

Debat Kandidat Pilkada Banjar, Paslon Adu Gagasan Inovasi Pasar

Berita Terbaru