Bupati Tanbu Dukung penetapan Kawasan Ekonomi Khusus Setangga

- Jurnalis

Sabtu, 2 Desember 2023 - 16:11 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tanah Bumbu, FENOMENA.ID – Bupati Tanah Bumbu (Tanbu) Abah Zairullah Azhar memberikan pernyataan dukungan terhadap penetapan Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Setangga.

Dukungan tersebut di sampaikan saat Sidang Dewan Nasional KEK di Jakarta, Kamis (30/11/2023).

Menurutnya, keberadaan KEK Setangga tersebut tentunya membawa kesejahteraan bagi masyarakat Tanah Bumbu.

“Pertumbuhan ekonomi akan terjadi, bahkan mampu menyerap tenaga kerja yang tidak sedikit,” Ucapnya.

Keberadaan KEK Setangga tersebut, kata Bupati di perkirakan menyerap tenaga kerja sampai 27.000 orang.

Baca Juga :  Penurunan AKI, AKB, dan Prevalensi, Begini Harapannya! Stunting di Tanah Bumbu

Keberadaan KEK tentunya memberikan multi effect bagi Tanah Bumbu.

Selain membantu mempercepat perkembangan daerah melalui pusat pertumbuhan ekonomi baru.

KEK juga berdampak pada pengembangan beberapa sektor, seperti pariwisata dan UMKM.

“Mohon doa seluruh masyarakat Bumi Bersujud agar pembentukan KEK Setangga ini terwujud,” ujarnya.

Sekedar informasi, Kamis (30/11/2023), Bupati Tanbu Abah Zairullah Azhar memenuhi undangan Kementerian Koordinator Bidang Prekonomian terkait Sidang Dewan Nasional KEK di Jakarta.

Sidang Nasional Dewan KEK tersebut membahas terkait usulan KEK Setangga, KEK Tanjung Sauh, dan KEK Pulau Nipa.

Baca Juga :  Bupati Tanbu Buka Ekspose Program Desa SFV Kampung Patin

Hadir pada acara tersebut yakni Anggota Dewan Nasional KEK terdiri dari beberapa Menteri terkait.

Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian/Kawasan Ekonomi Khusus.

Pemerintah Provinsi Kalimantan Selatan yang di hadiri Gubernur Kalsel dan Bupati Tanah Bumbu (KEK Setangga).

Pemerintah Provinsi Kepulauan Riau (KEK Tanjung Sauh dan KEK Pulau Nipa) di hadiri Gubernur Kepulauan Riau dan Walikota Batam.

Hadir pula Badan Usaha Pengusul KEK di masing-masing daerah.

Berita Terkait

Pelaksanaan Haul Guru Sekumpul Berjalan Lancar, Kapolres Banjar; Jamaah Capai Lima Juta
Haul Guru Sekumpul ke-21, RSUD Raza Martapura Buka RS Lapangan di Halaman Al-Zahra
Kodim 1006/Banjar Siaga Bencana, Pantau Banjir dan Longsor di Sejumlah Kecamatan
Pemuda Muhammadiyah Jakarta Utara Gelar Baitul Arqam Dasar Dan Diklatsar KOKAM Angkatan I Tahun 2025
Soal Isu Setoran Bos Rokok Ilegal Berkah Jaya, Polres Jakut Bilang Begini
Yance Mote Hadiri Rapimnas Golkar 2025, Tekankan Pendekatan Kemanusiaan dalam Pembangunan Papua Tanpa Pendekatan Militer
Tampil Garang! Persemar FC “Bantai” Persehan Marabahan dengan Skor 8-0
Bantah Lindungi Pelaku, Ardhan Solihin Bongkar Dugaan Penyanderaan dan Intimidasi

Berita Terkait

Minggu, 28 Desember 2025 - 23:47 WITA

Pelaksanaan Haul Guru Sekumpul Berjalan Lancar, Kapolres Banjar; Jamaah Capai Lima Juta

Minggu, 28 Desember 2025 - 23:43 WITA

Haul Guru Sekumpul ke-21, RSUD Raza Martapura Buka RS Lapangan di Halaman Al-Zahra

Sabtu, 27 Desember 2025 - 21:01 WITA

Kodim 1006/Banjar Siaga Bencana, Pantau Banjir dan Longsor di Sejumlah Kecamatan

Sabtu, 27 Desember 2025 - 18:10 WITA

Pemuda Muhammadiyah Jakarta Utara Gelar Baitul Arqam Dasar Dan Diklatsar KOKAM Angkatan I Tahun 2025

Minggu, 21 Desember 2025 - 14:38 WITA

Yance Mote Hadiri Rapimnas Golkar 2025, Tekankan Pendekatan Kemanusiaan dalam Pembangunan Papua Tanpa Pendekatan Militer

Berita Terbaru