Bupati Tanah Bumbu Hadiri Peresmian Sentra Pelayanan Pemenuhan Gizi

- Jurnalis

Senin, 25 Agustus 2025 - 16:25 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tanah Bumbu, FENOMENA.ID – Bupati Tanah Bumbu, Andi Rudi Latif, menyambut baik peresmian Sentra Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) Tanah Bumbu oleh Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo dalam kunjungan kerjanya ke Polda Kalsel, Kamis (21/8/2025) di Banjarbaru.

Pada kunjungan kerjanya ke Kalsel, Kapolri meresmikan dua fasilitas SPPG yaitu SPPG Polda Kalsel di Banjarbaru dan SPPG Polres Tanah Bumbu. Selain itu, Acara juga dirangkai dengan peletakan batu pertama (groundbreaking) sepuluh SPPG lainnya di Provinsi Kalimantan Selatan. Selain itu, dua SPPG lainnya masih dalam tahap pembangunan fisik.

Baca Juga :  Peringati Isra Mi'raj Nabi Muhammad SAW, Ini Pesan dan Harapan Zairullah

Bupati Tanah Bumbu Andi Rudi Latif mengatakan bahwa Pemerintah Kabupaten Tanah Bumbu mendukung penuh kehadiran SPPG untuk mendukung Program Makan Bergizi Gratis (MBG) yang digagas Presiden Prabowo Subianto, sekaligus sebagai langkah nyata menuju visi Indonesia Emas 2045.

Baca Juga :  Imigrasi Batulicin Gelar Operasi AGRATARA Tahap III

Bupati Andi Rudi Latif bersama Kapolres Tanah Bumbu AKBP Arief Prasetya juga mengikuti kegiatan Gerakan Pangan Murah, Bakti Sosial, dan Bakti Kesehatan yang turut digelar dalam kunjungan kerja Kapolri.

Kehadiran Bupati dan Kapolres Tanah Bumbu pada momen penting ini menegaskan bahwa Tanah Bumbu siap menjadi bagian aktif dalam mendukung keberhasilan program pembangunan nasional di Kalimantan Selatan.

Berita Terkait

Tanah Bumbu Jadi Tuan Rumah Temu Karya PSM Kalsel 2025
Festival Literasi Beraksi Tanah Bumbu Digelar, Hadirkan Sejumlah Tokoh Inspiratif Nasional
Bupati Andi Rudi Latif Lantik Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama Perdana di Pemkab Tanah Bumbu
Rakor Sinergitas Merah Putih Dorong Penguatan Koperasi dan Pemberdayaan Ekonomi Desa di Tanah Bumbu
Pemkab Tanah Bumbu Raih Penghargaan TPAKD
250 Siswa di Tanah Bumbu Ikuti Tagana Masuk Sekolah untuk Edukasi Penanganan Bencana
Tanah Bumbu Dorong Pelaku Usaha Pahami OSS-RBA dan Tertib LKPM
TMMD Ke-126 Resmi Dimulai, Bupati Andi Rudi Latif : Wujud Nyata Gotong Royong Membangun Desa

Berita Terkait

Rabu, 15 Oktober 2025 - 14:17 WITA

Tanah Bumbu Jadi Tuan Rumah Temu Karya PSM Kalsel 2025

Selasa, 14 Oktober 2025 - 16:54 WITA

Festival Literasi Beraksi Tanah Bumbu Digelar, Hadirkan Sejumlah Tokoh Inspiratif Nasional

Selasa, 14 Oktober 2025 - 15:28 WITA

Bupati Andi Rudi Latif Lantik Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama Perdana di Pemkab Tanah Bumbu

Senin, 13 Oktober 2025 - 18:56 WITA

Rakor Sinergitas Merah Putih Dorong Penguatan Koperasi dan Pemberdayaan Ekonomi Desa di Tanah Bumbu

Minggu, 12 Oktober 2025 - 16:05 WITA

Pemkab Tanah Bumbu Raih Penghargaan TPAKD

Berita Terbaru

Advertorial

Tanah Bumbu Jadi Tuan Rumah Temu Karya PSM Kalsel 2025

Rabu, 15 Okt 2025 - 14:17 WITA

berita terkini

PKB Tanah Bumbu Gelar Musancab, Perkuat Konsolidasi hingga ke Desa

Selasa, 14 Okt 2025 - 20:40 WITA